Kisah Lucu Santri Ditilang
Kisah Lucu Santri Ditilang
Bincang Santri - Pernahkah pembaca merasakan ditilang polisi, pasti rasanya jengkel, marah, dan gak nyambung XD, padahal kita yang salah, namun ada juga sih yang mencari cari kesalahan, siapun itu tak ada orang yang mau ditilang, seperti kisah santri berikut ini.
Seorang santri ditugaskan oleh pak kyainya agar pada jam sekian untuk menjemputnya di desa sebelah yang sedang melakukan pengajian rutin.
Sudah menjadi hal lumrah bahwa di daerah pedesaan tak ada polisi, jadi santri itu tak memakai helm untuk menjemput pak kyai.
Santri : Bismillah
Motor pun berangkat menuju tempat sang kyai berada, ditengaj tengah perjalanan ada beberapa motor yang berhenti
Sabtri itu mendekatinya, dan ternyata itu adalah operasi dari para polisi
Santri tak bisa kembali karena sudah terlanjur tertangkap
Polisi : Mana helm mu !
Santri : Ggg, gak bawa pak
Polisi : Kenapa gak bawa ?
Santri : Kan biasanya gak ada polisi disini pak
Polisi : Tunjukkan STNK
Santri : Luu, lupa kebawa pak
Polisi : Oh begitu, Kamu saya tilang !
Santri : Tapi pak, ini motor kyai saya pak (dengan wajah memelas XD)
Mendengar kata kyai dan melihat bocah sarungan itu, polisi berfikir bahwa itu adalah santri dari pak kyai.
Polisi : Oke, kamu tidak saya tilang, tapi berdamai
Santri : Saya tak punya uang banyak pak
Polisi : Lalu, brapa yang kamu punya
Santri : 30 Ribu pak
Polisi : Kalau begitu belikan rokok dji samsu 1 pak di toko itu (sambil menunjukkan sebuah toko)
Santri : Beneran pak ? (tanya sang santri)
Polisi : Iya, buruan sebelum berubah pikiran
Santri mulai melangkahkan kakinya ke toko yang di tunjukkan oleh pak polisi, namun siapa sangka, santri tersebur sedang mengakali pak polisi
Santri : Buuu, beli rokok
Penjual : Rokok apa nduk ?
Santri : Dji samsu 3 pak bu
Penjual lalu mengambilkan rokok yang diinginkan oleh sang santri
Penjual : Ini nduk
Santri : Uangnya di pak polisi itu bu (sambil menunjukkan pak polisi)
Penjual : Yang bener nduk
Awalnya penjual ragu apa yang di ucapkan oleh sang santri
Santri : Paaaaak (berteriak), rokok ini kan ?
Pak polisi mengangkat jempolnya pertanda setuju
Penjual : Oh, iya nduk, kebetulan bapak itu sering ngopi disini
Akhirnya penjual itu percaya ucapan santri
Santri : Ini pak rokoknya (menyerahkan rokok)
Polisi : Kok banyak bener, tadi kan saya minta 1
(polisi terheran heran)
Santri : Iya pak, saya ingat tadi ada uang yang keselip di kantong, jadi sisanya ada, gpp pak, itu buat samean
Polisi : Oh iya, makasih
Polisi bahagia melihat rokok yang begitu banyak itu.
Santri itu akhirnya diizinkan untuk pergi, dalam hatinya santri bahagia penuh kemengan, sekali kali ngibulin orang kan gpp ya, begitu pikir santri XD
Setelah selesai dalam tugasnya, pak polisi itu berdiam sejenak melepas lelah dan memesan kopi di toko tadi.
Tiba saatnya melakukan pembayaran
Polisi : Berapa semuanya bu
Penjual : 60 ribu
Polisi : Haaaaah, apa saya tidak salah dengar, saya hanya mesan kopi saja.
Penjual : Loh, tadi kan kamu juga beli rokok
Polisi : Rokok yang mana
Penjual : Itu (sambil menunjuk ke arah rokok 3 pak itu)
Polisi : Sialan tuh anak, awas ketemu lagi
Itulah kisah lucu santri ditilang polisi, kisah ini hanya sebagai hiburan belaka, tak ada maksud untuk menjelekkan kedua belah pihak, dan perlu di ingat adegan di atas jangan di tiru.
Kalau ditiru, tanggung sendiri akibatnya, selamat tertawa :)
Sudah menjadi hal lumrah bahwa di daerah pedesaan tak ada polisi, jadi santri itu tak memakai helm untuk menjemput pak kyai.
Santri : Bismillah
Motor pun berangkat menuju tempat sang kyai berada, ditengaj tengah perjalanan ada beberapa motor yang berhenti
Sabtri itu mendekatinya, dan ternyata itu adalah operasi dari para polisi
Santri tak bisa kembali karena sudah terlanjur tertangkap
Polisi : Mana helm mu !
Santri : Ggg, gak bawa pak
Polisi : Kenapa gak bawa ?
Santri : Kan biasanya gak ada polisi disini pak
Polisi : Tunjukkan STNK
Santri : Luu, lupa kebawa pak
Polisi : Oh begitu, Kamu saya tilang !
Santri : Tapi pak, ini motor kyai saya pak (dengan wajah memelas XD)
Mendengar kata kyai dan melihat bocah sarungan itu, polisi berfikir bahwa itu adalah santri dari pak kyai.
Polisi : Oke, kamu tidak saya tilang, tapi berdamai
Santri : Saya tak punya uang banyak pak
Polisi : Lalu, brapa yang kamu punya
Santri : 30 Ribu pak
Polisi : Kalau begitu belikan rokok dji samsu 1 pak di toko itu (sambil menunjukkan sebuah toko)
Santri : Beneran pak ? (tanya sang santri)
Polisi : Iya, buruan sebelum berubah pikiran
Santri mulai melangkahkan kakinya ke toko yang di tunjukkan oleh pak polisi, namun siapa sangka, santri tersebur sedang mengakali pak polisi
Santri : Buuu, beli rokok
Penjual : Rokok apa nduk ?
Santri : Dji samsu 3 pak bu
Penjual lalu mengambilkan rokok yang diinginkan oleh sang santri
Penjual : Ini nduk
Santri : Uangnya di pak polisi itu bu (sambil menunjukkan pak polisi)
Penjual : Yang bener nduk
Awalnya penjual ragu apa yang di ucapkan oleh sang santri
Santri : Paaaaak (berteriak), rokok ini kan ?
Pak polisi mengangkat jempolnya pertanda setuju
Penjual : Oh, iya nduk, kebetulan bapak itu sering ngopi disini
Akhirnya penjual itu percaya ucapan santri
Santri : Ini pak rokoknya (menyerahkan rokok)
Polisi : Kok banyak bener, tadi kan saya minta 1
(polisi terheran heran)
Santri : Iya pak, saya ingat tadi ada uang yang keselip di kantong, jadi sisanya ada, gpp pak, itu buat samean
Polisi : Oh iya, makasih
Polisi bahagia melihat rokok yang begitu banyak itu.
Santri itu akhirnya diizinkan untuk pergi, dalam hatinya santri bahagia penuh kemengan, sekali kali ngibulin orang kan gpp ya, begitu pikir santri XD
Setelah selesai dalam tugasnya, pak polisi itu berdiam sejenak melepas lelah dan memesan kopi di toko tadi.
Tiba saatnya melakukan pembayaran
Polisi : Berapa semuanya bu
Penjual : 60 ribu
Polisi : Haaaaah, apa saya tidak salah dengar, saya hanya mesan kopi saja.
Penjual : Loh, tadi kan kamu juga beli rokok
Polisi : Rokok yang mana
Penjual : Itu (sambil menunjuk ke arah rokok 3 pak itu)
Polisi : Sialan tuh anak, awas ketemu lagi
Itulah kisah lucu santri ditilang polisi, kisah ini hanya sebagai hiburan belaka, tak ada maksud untuk menjelekkan kedua belah pihak, dan perlu di ingat adegan di atas jangan di tiru.
Kalau ditiru, tanggung sendiri akibatnya, selamat tertawa :)
Posting Komentar untuk "Kisah Lucu Santri Ditilang"